Darimana Datangnya Lintah
Dari Sawah turun ke kali
Darimana datangnya cinta
dari mata turun ke hati
Mendaki gunung melewati kali
sambil meminum segelas jamu
Andai adik tahu isi hati ini
betapa aku mencintaimu
Burung elang makannya nasi
Burung kutilang suaranya merdu
duhai sayang pujaan hati
abang kangen dan sangat rindu
Menanak nasi di atas kuali
dipanaskan diatas tungku
Asal sayang mau mengerti
abang sangat kangen padamu
ikan hiu pegel-pegel
I lap yu girl
0 komentar:
Posting Komentar